Kunjungan Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah UIN Sunan Kalijaga
Sabtu, 26 November 2022. Observatorium Universitas Ahmad Dahlan (UAD) menerima kunjungan dari Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Kalijaga dengan jumlah 20 mahasiswa. Kunjungan dimulai pukul 13.00 WIB dibuka dengan penjelasan mengenai observatorium. Selanjutnya peserta kunjungan didampingi oleh pemandu observatorium untuk tour area observatorium. Dalam tour ini peserta dapat menggunakan fasilitas yang […]