Entries by admin

Kunjungan Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah UIN Sunan Kalijaga

Sabtu, 26 November 2022. Observatorium Universitas Ahmad Dahlan (UAD) menerima kunjungan dari Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Kalijaga dengan jumlah 20 mahasiswa. Kunjungan dimulai pukul 13.00 WIB dibuka dengan penjelasan mengenai observatorium. Selanjutnya peserta kunjungan didampingi oleh pemandu observatorium untuk tour area observatorium. Dalam tour ini peserta dapat menggunakan fasilitas yang […]

Kunjungan SMP Muhammdiyah se-Sleman

Kamis, 24 November 2022. SMP Muhammadiyah se-Sleman berkunjung ke observatorium Universitas Ahmad Dahlan (UAD) dengan jumlah 50 siswa dan 25 guru yang merupakan perwakilan dari masing-masing sekolah. Kunjungan kali ini berbeda dari biasanya yaitu dengan menyajikan simulasi benda langit dan film 3D di amphitarium UAD untuk pertama kalinya. Kunjungan mulai pukul 10.00 WIB di Amphitarium […]

Kunjungan SMP 1 Muhammadiyah Yogyakarta

Senin, 21 Desember 2022. Observatorium Universitas Ahmad Dahlan menerima kunjungan dari SMP 1 Muhammadiyah yogyakarta dengan kurang lebih 400 peserta. Kunjungan ini dilaksanakan dalam rangkaian kunjungan ke Fakultas Sastra, Budaya, dan Komunikasi Universitas Ahmad Dahlan. Peserta melakukan tour observatorium secara kelompok yang berisi 50 peserta dengan 2 pemandu. Pengenalan observatorium dimulai dari ruang kendali, kubah […]

Sukses Muktamar Muhammadiyah

Muktamar Muhammadiyah dan ‘Aisyiyah ke-48 telah usai dengan sukses. Muktamar  dilaksanakan selama 3 hari di solo sejak tanggal 17 – 20 November 2022 ini dihadiri dan dimeriahkan kurang lebih 3 juta penggembira. Tim Pusat Studi Astronomi (PASTRON) Universitas Ahmad Dahlan juga ikut serta menggembirakan muktamar ini. Dengan hasil putusan 6 poin semoga dapat memajukan baik […]

Kunjungan Minhaj Welfare Foundation UK

Senin, 21 September 2022. Observatorium Universitas Ahmad Dahlan menerima kunjungan dari Komunitas Minhaj Welfare Foundation UK, Adnan Sokaid.  Tamu didampingi oleh Kepala Pusat Studi Astronomi Yudiakto Pramudya Ph. D. Beliau menjelaskan secara langsung tentang ruang kendali serta fungsinya. Kemudian tamu diarahkan ke kubah dan taman angkasa. Menurut Adnan sokain Observatorium UAD merupakan suatu konsep yang […]

Kunjungan Mabes Polri Ke Observatorium UAD

Rabu, 02 November 2022. Observatorium Universitas Ahmad Dahlan menerima kunjungan dari markas besar polri. Kepala Pusat Studi Astronomi Universitas Ahmad Dahlan menyambut secara langsung dan menjelaskan secara singkat tentang observatorium. Kemudian pengunjung diarahkan ke kubah dilanjutkan ke taman angkasa untuk observasi matahari menggunakan teleskop dan kacamata matahari yang sudah disediakan. Kunjungan di akhiri dengan foto […]

Obervasi Hilal Rabiul Akhir 1444 H

Kamis, 27 Oktober 2022. Tim observatorium Universitas Ahmad Dahlan melakukan pengamatan rutin, hilal rabiul akhir 1444 H. Hari pertama hilal tidak dapat diamati karena mendung, Hari kedua tim berhasil mendapatkan data dan citra hilal yang di ambil pukul 12.40 WIB. Teleskop yang digunakan untuk observasi yaitu William Optics 71 mm.

Kunjungan Ketua Asosiasi Perguruan Tinggi Turki dan Mufti dari Sudan

Senin, 17 Oktober 2022. Observatorium Universitas Ahmad Dahlan menerima kunjungan dari Ketua Asosiasi Perguruan Tinggi Negeri Turki dan Murti dari Sudan.  Tamu didampingi oleh Rektor Universitas Ahmad Dahlan Dr. Muchlas, M.T. beserta jajarannya. Beliau langsung mengarahkan tamu ke kubah dan dipandu oleh laboran observatorium. Kunjungan ini berlangsung dengan singkat namun berkesan bagi tim observatorium.  

100 Hours Of Astronomi Bersama SLB 2 Bantul

Senin, 03 Oktober 2022. Lembaga Swadaya Organisasi Antariksa dan Astronomi Univsersitas Ahmad Dahlan (LSO ANDROMODA) bekerja sama dengan Pusat Studi Astronomi Universitas Ahmad Dahlan (PASTRON UAD) mengadakan kegiatan untuk berpartisipasi dalam 100 hours of astronomy. Kegiatan ini melibatkan siswa SD sampai SMA dari SLB 2 Bantul yang berjumlah 40 peserta. Acara dimulai pukul 10.00 WIB […]