Selamat Idul Fitri 1437 H
PASTRON mengucapkan
This author has yet to write their bio.Meanwhile lets just say that we are proud admin contributed a whooping 393 entries.
PASTRON mengucapkan
Untuk menindaklanjuti Kongres International Penyatuan Kalender yang diadakan di Turki pada akhir Mei lalu, diadakan Seminar Nasional dan Temu Ahli Falak Muhammadiyah yang bertempat di Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka, Jakarta. Pertemuan yang diadakan oleh Islamic Science Research Network dan Majelis Tarjih dan Tajdid PP Muhammadiyah ini diadakan pada tanggal 17 dan 18 Juni 2016. […]
Pada tanggal 22 Mei 2016, Mars berada pada keadaan oposisi. Pada saat itulah, Planet Mars terlibat lebih terang. Hal ini karena posisi Matahari dan Mars berada pada posisi yang berseberangan relatif terhadap Bumi. Kesempatan ini tentu tidak dilewatkan oleh PASTRON UAD bersama KS ANDROMEDA. Tidak hanya even oposisi Mars saja yang menarik, kali ini, PASTRON […]
Pada tanggal 10 April 2016, Pusat Studi Astronomi dan Kelompok Studi ANDROMEDA mengadakan pelatihan teleskop. Pelatihan teleskop berlangsung di pelataran Timur masjid Islamic Center di kampus IV UAD. Selain itu, dilakukan pemotretan citra bintik matahari. Meskipun keadaan berawan dan matahari sudah hampir masuk ke balik bangunan Masjid. Berikut foto citra matahari dengan sunspot 2529
Yogyakarta (27/03) – Banyak yang berpendapat Gerhana Matahari Total 2016 menjadi titik balik kebangkitan Astronomi di Indonesia. Pada hari itu, masyarakat sangat antusias menyaksikan Gerhana Matahari dan mulai bergairah untuk belajar ilmu Astronomi. Hal tersebut tentu tidak disia-siakan komunitas atronomi untuk lebih memperkenalkan dunia astronomi kepada masyarakat. Seperti yang dilakukan Kelompok Studi Antariksa dan Astronomi Universitas Ahmad […]
Pada Kamis, tanggal 18 febuari 2015 , TIGER (Tim Gerhana Matahari) melakukan workshop dan rapat mengenai perkembangan observasi Gerhana Matahari di Mesjid Islamic Center UAD. TIGER sudah melakukan workshop selama empat kali setiap minggunya. Workshop kali ini, TIGER kedatangan Pak Mutoha. Kedatangan beliau kali ini untuk mematangkan persiapan TIGER Yogyakarta seperti penggunakan teleskop Celestron Go […]
Ditengah persiapan mengobservasi peristiwa indah di pagi hari yaitu terlihatnya 5 planet sekaligus dalam waktu yang sama, sebuah kabar penemuan ilmiah terbaru tentang adanya planet kesembilan. Setelah Pluto dianggap sebagai Planet kerdil, maka jumlah planet dalam tatasurya menjadi 8. Berikut beberapa pemberitaannya Paper asli Press release dari Caltech University Berita populer Sedangkan di berita nasional, […]
Pada tanggal 16 Januari 2016, diadakan sosialisasi Gerhana Matahari 2016 di SMP Negeri 5 Purworejo. Acara ini dihadiri oleh guru-guru SMP yang tergabung dalam Musyawarah Guru Mata Pelajaran IPA se-Purworejo. Dalam kegiatan ini, Pusat Studi Astronomi didukung oleh Program Studi Magister Pendidikan Fisika Universitas Ahmad Dahlan. Selain sosialisasi, para guru mengikuti workshop pembuatan alat observasi […]
Kelompok Studi ANDROMEDA akhirnya resmi diakui sebagai salah satu Kelompok Studi di lingkungan Prodi Pendidikan Fisika UAD pada tanggal 28 Desember 2015. Acara yang dilaksanakan di ruang 314 Kampus 3 UAD ini dihadiri oleh Kaprodi, Bapak Eko Nursulistiyo, Bapak Widodo, Bapak Muchlas, dan tentunya Bapak Yudhiakto Pramudya. Selain itu acara peresmian atau launching ini dihadiri […]
Selamat kepada ketua, wakil ketua dan pengurus Kelompok Studi ANDROMEDA yang baru masa periode 2015 – 2016. Acara pemilihan dilakukan di kampus 3 UAD pada hari Rabu tanggal 25 November 2015. Acara diawali dengan paparan oleh 5 calon ketua dan dilanjutkan dengan tanya jawab. Acara puncak yaitu pemungutan suara berlangsung dengan sangat ketat. Akhirnya Ricka […]
Pusat Studi Astronomi (Pastron) adalah pusat studi yang mempunyai fokus pada perkembangan pendidikan dan penelitian astronomi. Pastron kembali aktif melakukan serangkaian kegiatan penelitian dan pendidikan astronomi sejak Januari 2014 dengan diterbitkannya SK Ketua LPP UAD Nomor L.1/182/I.0/XI/2013 dan SK Rektor UAD Nomor 2 Tahun 2014.