Entries by admin

Pengukuran Arah Kiblat ” Masjid Taslim”

Sabtu, 20 Maret 2021. Pusat Tarjih Muhammadiyah berkolaborasi dengan Pusat Studi Astronomi (Pastron) melakukan pengukuran Masjid-masjid di sekitar wilayah Yogyakarta. Pada Kesempatan kali ini Tim Pengukur Arah Kiblat melakukan pengukuran di Masjid  Taslim yang berlokasi di Tegal kenongo keloran, Tirtonirmolo, Kasihan Bantul Yogyakarta. Azimuth Kiblat sebesar 2940 43′ 20,9” dan arah bangunan sebesar 2800 13‘ […]

Pengukuran Arah Kiblat Masjid “Ponpes Budi Mulia”

Rabu, 17 Maret 2021. Pusat Tarjih Muhammadiyah berkolaborasi dengan Pusat Studi Astronomi (Pastron) melakukan pengukuran Masjid-masjid di sekitar wilayah Yogyakarta. Pada Kesempatan kali ini Tim Pengukur Arah Kiblat melakukan pengukuran di Masjid  Ponpes Budi Mulia Yang berlokasi di Manukan, Condongcatur, Depok  Sleman Yogyakarta. Azimuth Kiblat sebesar 2940 41′ 25,2” dan arah bangunan sebesar 2810 41′ […]

Pengukuran Arah Kiblat Masjid “Al-Multazam”

Rabu, 3 Maret 2021. Pusat Tarjih Muhammadiyah berkolaborasi dengan Pusat Studi Astronomi (Pastron) melakukan pengukuran Masjid-masjid di sekitar wilayah Yogyakarta. Pada Kesempatan kali ini Tim Pengukur Arah Kiblat melakukan pengukuran di Masjid Al- Multazam Yang berlokasi di Ketandan baru, RT.01, Pringgolayan, Banguntapan, Kec. Banguntapan, Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta. Azimuth Kiblat sebesar 2940 42′ 24,2” dan […]

Pengamatan Hilal Syaban 1442 H

Ahad &Senin , 14 & 15 Maret 2021, Pusat Studi Astronomi (Pastron) melakukan pengamatan Hilal Syaban di Observatorium UAD. pada hari pertama pengamatan Hilal tidak teramati oleh Tim dikarenakan langit yang cukup berawan tebal, sehingga pengamatan dilanjutkan pada hari berikutnya dan usia bulan sudah 3 hari dengan iluminasi sebesar 3,7 % dan elongasi sebesar ±220.berikut […]

Virtual Visit Observatorium

Senin, 8 Maret 2021 Observatorium untuk pertama kalinya menerima kunjungan Virtual, kali ini SD Mutiara Hati kota Tangeranag berkesempatan untuk melakukan kunjungan secara virtual ke Observatorium UAD. Pada kunjungan kali ini siswa belajar mengenai matahari dan melakukan pengamatan matahari menggunakan teleskop William Optic. Pada akhir sesi diberikan waktu untuk bertanya tentang materi yang dijelaskan. Mereka […]

Pengukuran Arah Kiblat Masjid “Al Muhtadin”

Rabu, 3 Maret 2021. Pusat Tarjih Muhammadiyah berkolaborasi dengan Pusat Studi Astronomi (Pastron) melakukan pengukuran Masjid-masjid di sekitar wilayah Yogyakarta. Pada Kesempatan kali ini Tim Pengukur Arah Kiblat melakukan pengukuran di Masjid Al-Muhtadin Yang berlokasi di Perumahan Purwomartani Baru. Azimuth Kiblat sebesar 2940 40’51.70” dan arah bangunan sebesar 281028’75”.

Hari Tanpa Bayangan

Hari tanpa bayangan terjadi pada tanggal 28 Februari 2021 di Yogyakarta pada pukul 11.51 WIB. Pada event yang hanya terjadi dua kali dalam setahun ini, Observatorium UAD berkerjasama dengan Andromeda melakukan pengamatan dan memplublikasikan ke publik pada kanal Youtube. Petugas hari tanpa bayangan tidak hanya melakukan pengamatan di Yogyakarta, akan tetapi terdapat dari berbagai daerah, […]

Pengamatan Hilal Rajab 1442 H

Jum’at, 12 Februari 2021 Pusat Studi Astronomi (Pastron) melakukan agenda rutin Pengamatan hilal di Observatorium UAD, sangat disayangkan sore itu langit berawan tebal sehingga Hilal belum dapat diamati dari Obsevatorium, Iluminasi bulan sebesar 0,5% dan elongasi ±80.

Pengamatan Hilal Jumadil Akhir 1442 H

TIM Observatorium UAD ( 29 Jumadil Awal  1442 dan 01 Jumadil Akhir 1442 H/ 13 dan 14 Januari 2021) melakukan kegiatan rutin “Pengamatan Hilal”. Pengamatan dilakukan di Taman Angkasa lantai 11 Gedung Utama Kampus 4 Universitas Ahmad Dahlan, adapun ketinggian hilal pada 01 Jumadil Akhir 1442 H sebesar 150. Namun sayangnya 2 hari berturut-turut langit […]

Pengamatan Hilal Jumadil Akhir 1442 H

Rabu, 13 Januari 2021. Pusat Studi Astronomi (Pastron) melakukan pegamatan Hilal Jumadil Akhir 1442 H. Pengamatan di lakukan di taman angkasa lantai 11,5 Observatorium UAD,  langit berawan sehingga menyulitkan Tim untuk mendapatkan citra Hilal. Iluminasi dari bulan sebesar 0.19% dan Elongasi±30.Teleskop yang digunakan adalah Skywatcher dengan mounting I-Optron